Thursday, January 29, 2009
Semenit saja
Kata2 mengiris hati, masih berbisik lembut di telinga..
Sungguh tak tertahankan..
Bila mata qu berembun, biarkanlah dia menetes..
Kenapa harus di pendam..toh, ini bukan harta karun..bila mengkristal mungkin hanya menjadi penyakit..dan semoga tak menjadi telaga hanya membuat derita...
Biarkanlah kini..
Dia mengalir di sudut mata, jangan kau hiraukan aqu..
Sendiri bersedih mungkin lebih baik..biarkanlah dia menetes...
*semenit saja*
By: nayfa
As posted on www.MobineSSia.com
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment